9+ Rawa Terbesar di Indonesia Terbaru dan Terlengkap

Rawa Terbesar di Indonesia



FaktaDaerah.Com- Rawa terbesar biasanya merupakan sebuah lahan yang memiliki genangan air secara alami, genangan tersebut terjadi secara terus menerus dan dapat juga terjadi secara musiman dan mempunyai beberapa ciri secara fisiknya tersebut. Rawa ini mempunyai beberapa ciri dengan berbagai tumbuhan yang ada di dalam rawa tersebut karena adanya genangan air itu. Tumbuhan yang ada di dalam rawa tersebut biasanya berupa tumbuhan ulin, rumput, enceng gondok dan masih banyak tumbuhan yang lainnya.
Baca Juga: 5+ Negara Terbesar di Dunia 2050, Indonesia ada Di dalamnya!

Dalam hal ini manfaat dari rawa itu adalah sebagai tempat persawahan. Sebagai pasang surut, penghasil kayu, dan juga menghasilkan nipah dan juga rumbia yang dapat digunakan sebagai atap rumah, dan juga dapat digunakan sebagai wilayah pemukiman dan budidaya ikan tertentu dan rawa juga dapat digunakan sebagai tempat mengembala hewan –hewan ternak dan yang lainnya. Dan dalam hal ini menurut tempat terjadinya rawa, rawa ini telah terbagi kedalam lima kejadian, diantaranya adalah: Rawa Pantai, Rawa Payau, Rawa Sungai,Rawa Cekungan,Dan Juga Rawa Danau.

Daftar Rawa Terbesar Di Indonesia


Dalam hal ini ada beberapa rawa-rawa yang paling besar yang ada di Indonesia diantaranya adalah sebagai berikut: 

Rawa terbesar yang ada di Indonesia adalah Rawa Pening

Rawa Pening ini adalah memiliki artinya sebagai Rawa yang rawa tersebut jernih . namun untuk saat ini rawa tersebut terlihat kurang jernih. Namun untuk para wisatawan yang ingin berkunjung di tempat ini dapat menikmati keindahan alam yang mempesona yang ada di Rawa Pening ini.

Rawa Pening ini terletak di Kabupaten Semarang lebih tepatnya di Jawa Tengah. Rawa ini memiliki luas hingga mencapai 2.670 hektar. selain itu wisatawan yang memang ingin berkunjung di tempat ini akan di hadapkan dengan keindahan rawa pening tersebut dengan berbagai macam jenis tumbuhan yang ada dan juga wisatawan dapat memancing di rawa tersebut. Dan di rawa pening ini terdapat banyak sekali eceng gondok yang telah di manfaatkan oleh penduduk yang ada di sekitarnya untuk pembuatan kerajinan tangan.

Rawa Terbesar yang ada di Indonesia adalah Rawa Binong

Rawa Binong ini terdapat di daerah Cikarang lebih tepatnya di daerah Cikarang Pusat. Lebih tepatnya di Bekasi, Jawa Barat. Karena tempat ini dahulunya akan di jadikan sebagai tempat wisata maka dari itu terdapat beberapa tempat untuk di perbaiki.

Rawa Binong ini memiliki panjang hingga 110 meter. Saat ada wisatawan yang berkunjung di tempat ini wisatawan juga dapat duduk santai serta memancing di tempat ini. karena adanya hal ini penduduk berharap dapat di jadikan untuk meningkatkan penghasilan penduduk yang ada di sekitar rawa tersebut.

Rawa terbesar yang ada di Indonesia adalah Rawa Bayu

Pemandanagan yang ada di Rawa Bayu ini masih terkenal sangat Indah dan sangat Alami. Rawa ini terletak di daerah Hutan Petak 8 yang merupakan bagian dari Kesatuan Hutan Rogojampi lebih tepatnya kecamatan Songgon, Banyuwangi. Rawa Bayu ini berada di ketinggian hampir 800 meter di atas permukaan laut.

Di rawa tersebut terdapat bangunan candi yang di sebut dengan candi Puncak Agung Macan Putih. Keindahan yang ada di rawa ini membuat banyak pengunjung menjadi terpesona dan menarik banyak wisatawan lainnya. 

Rawa terbesar yang ada di Indonesia adalah Rawa Biru

Rawa ini terletak di daerah Banyuwangi, di desa Buluagung lebih tepatnya di Kecamatan Siliragung. Rawa ini berada berdekatan dengan dua Pantai yaitu Pantai Grajagan dan juga Pantai Lampon. Rawa ini memang terlihat sangat indah dan juga mempesona apalagi pantai yangberdekatan dengan rawa tersebut saat terdengar ombak dan juga angin, membuat tempat ini sangat indah dan juga mempesona.

Di tempat ini juga wisatawan akan melihat berbagai macam jenis tumbuhan dan juga hewan yang ada di Rawa tersebut. 

Rawa terbesar yang ada di Indonesia adalah Rawa Lakbok

Rawa Lakbok adalah Rawa Gambut adalah gambar yang memiliki luas hingga mencapai 3000 hektare. Rawa ini memiliki kedalaman dengan 6 hingga 10 meter. Rawa ini memiliki reklamasi rawa sejak tahun 1924. Rawa Lakbok ini banyak sekali tumbuhan dengan berbagai macam tumbuhan. Rawa Lakbok ini berada di daerah Jawa Barat. 

Rawa terbesar yang ada di Indonesia adalah Rawa Tripa

Rawa Tripa adalah rawa yang memiliki luas 61803 hektar. Rawa ini berada di Provinsi Aceh, yang berada di bagian utara lebih tepatnya di Pulau Sumatera. Rawa Tripa ini adalah terdapat berbagai macam hayati yang sangat banyak.

Rawa Tripa ini adalah sebuah tempat yang di manfaatkan oleh penduduknya dengan berbagai macam hayati. Rawa ini memiliki karbon yang paling besar di Aceh. Di rawa ini juga terdapat orang utan. Pada saat itu terdapat sekitar 280 ekor dan merupakan 4 % dari jumlah keseluruhan yang ada di provinsi Aceh ini. rawa ini telah menampung sekitar 50 sampai dengan 100 ton karbon, namun hal ini berkurang karena ada kabut. Sehingga hal ini lah yang membuat rawa ini menjadi rawa yang sangat terkenal.

Rawa terbesar yang ada di Indonesia adalah Rawa lebak

Perlu di ketahui bahwa setiap tahun rawa Lebak ini pasti mengalami genangan sampai 50 cm. Rawa ini juga sering di sebut sebagai rawa pedalaman. Pada saat musim hujan rawa ini tergenang dengan air karena telah terkena dari sungai–sungai yang ada di sekitar sungai tersebut.

Rawa lebak ini adalah suatu wilayah dataran yang cekung yang telah di batasi oleh satu sampai dua tanggul sungai tersebut. Rawa ini berada di daerah dataran tinggi. Dalam hal ini rawa lebak secara luas dapat di bedakan menjadi beberapa bagian. 

Rawa terbesar yang ada di Indonesia adalah Rawa Singkel

Rawa ini adalah sebuah rawa yang di jadikan sebagai daerah tangkapan air. Rawa Singkil adalah sebuah kekayaan yang sangat unik dan juga memiliki nilai yang amat penting dalam kehidupan manusia.

Dalam hal ini rawa memiliki berbagai macam jenis ekosistem dalam daerah itu.  Rawa Singkel pada tahun 1997 merupakan sebuah kawasan hutan yang rawanya paling akhir dan juga paling utuh yang berada di daerah Sumatera Barat. kawasan ini memiliki ekosistem yang digunakan sebagai lahan basah yang ada di daratan rendah tersebut. Hutan Rawa Singkil adalah daerah yang berada di kawasan hutan rawa pantai yang berada di pantaiaceh bagian barat.  rawa singkel ini telah di buka sekitar 75 ribu tahun yang lalu.  

Rawa terbesar yang ada di Indonesia adalah Rawa Purba Tulungagung

Rawa ini adalah sebuah rawa yang sangat terkenal di Daerah Jawa. Namun saat ini sulit sekali menemukan rawa di daerah ini. keadaa kondisi sub tropis yang ada di rawa tersebut adalah dengan keadaan banjir yang ada di daerah ini. sehingga membuat darh ini mengalami beberapa erubahan hingga akhirnya rawa di daerah ini menjadi berubah.

Dalam hal ini sejak tahun 1939 genangan air yang ada di rawa Purba mengalami perluasan samapi dengan 28 hektar, hal ini di sebabkan karena adanya hujan yang turun terus menerus. Namun sekitar tahun 1961 genangan air tersebut telah mengalami perubahan dan telah di perkecil sampai 13.600 hektar. hal ini membuat daerah ini sering terjadi banjir.

Rawa terbesar yang ada di Indonesia adalah Rawa Gesikan

Sungai ini adalah sungai yang berada di daerah yang kering. Setiap tahunya daerah ini mengalami kebanjiran apalagi saat musim hujan. Penduduk yang ada di desa ini adalah sebagai seorang nelayan. Dan ada juga yang mencari penghasilan sebagai seorang petani.

Sehingga dalam hal ini orang yang berada di daerah ini biasanya saat musim hujan akan membuat berupa makanan seperti tiwul, gemul dan masih banyak yang lainnya. Dalam hal ini lah membuat rawa ini termasuk kedalam rawa yang indah dan juga tempat yang besar di daerah Jawa ini.perlu diketahui bahwa karena Desa Gesikan ini termasuk kedalam dewa yang dikelilingi dengan rawa namun kehidupan yang ada di sini tetap tercukupi dan tidak kekurangan.

Demikinalah tulisan mengenai Daftar Rawa Terbesar di Indonesia. Semoga dengan adanya tulisan ini bisa menambah wawasan dan juga pengetahuan pembaca mengenai nama-nama rawa yang terbesar dan terpanjang. Trimakasih, jangan lupa baca juga tulisan lainnya;
  1. 10+ DAERAH Penghasil Tembaga Terbesar di Indonesia Lengkap
  2. 10+ Daerah Penghasil Belerang di Indonesia Yang Terbesar
  3. 10+ NEGARA Yang Berbatasan Dengan Indonesia Terbaru dan Terlengkap
  4. 10+ Pahlawan Revolusi Beserta Nama dan Biodata [LENGKAP]
  5. 11+ NEGARA Penghasil Jagung Terbesar di Dunia

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "9+ Rawa Terbesar di Indonesia Terbaru dan Terlengkap"

Posting Komentar