50+ “BENUA ASIA” Nama Negara, Keadaan Alam, Iklim, dan Keadaan Penduduk LENGKAP

Nama Negara, Keadaan Alam, Iklim, dan Keadaan Penduduk di Benua Asia


Benua Asia adalah Benua yang terletak di belahan bumi bagian utara. Yang berbatasan langsung dengan Benua Asia, yaitu sebelah timur berbatasan dengan Samudra Pasifik, sebelah Utara berbatasan dengan Daratan Eropa, sebelah Barat berbatasan dengan Laut Merah, Benua Afrika, dan juga Samudra Hindia, sedangkan di sebelah Selatan berbatasan langsung dengan Samudra Hindia dan juga Benua Afrika. 
Baca Juga: 10+ NEGARA Termiskin di Asia Terbaru dan Terlengkap

Benua Asia


Bunua Asia ini telah memiliki sekitar 50 negara dan wilayah nya sekitar 8,6 % berada di permukaan bumi. Di Benua Asia ini berada di antara 110 Lintang Selatan, 800 Lintang Utara, 200 Bujur Timur, dan 1700 Bujur Barat. 

Penampakan Alam yang ada di Benua Asia diantaranya adalah Gurun, pegunungan atau gunung, dataran tinggi, dataran rendah, dan juga sungai. 

Gurun  


Di Benua Asia ini adalah benua yang telah mempunyai berbagai macam Gurun. Seperti, Gurun Gobi, Gurun Arab, Gurun Karakum,Gurun Kyzykum dan masih banyak lagi gurun yang ada di Benua Asia ini.

Untuk Gurun Gobi ini adalah sebuah gurun yang paling besar di Dunia, dan Gurun Gobi ini adalah sebuah Gurun yang paling dingin di dunia tingkat kedinginannya dapat mencapai – 4o derajat.sedangkan untuk Gurun Arab ini adalah sebuah Gurun yang memiliki pasir yang paling besar di Dunia. Untuk Gurun pasir yang paling tinggi dan juga palin terendah itu berada di negara Tiongkok. Gurun tertinggi itu terletak di Lembah Qidam dan Gurun terendah berada di Lembah Tupan. 

Pegunungan  


Ada beberapa pegunungan yang paling terkenal yang ada di Benua Asia diantaranya adalah Pegunungan zegros di iran, Pegunungan Himalaya Di Nepal yang merupakan juga sebagai puncak tertinggi yang ada di Dunia. , Pegunungan Hindu Kush yang berada di perbatasan Afganistan dan juga Pakistan, Pegunungan Altai Di Rusia, Pegunungan Lun Di Cina, Dan Juga Pegunungan Ural Di Kazahtan Dan Ada Juga Pegunungan Karakorum Di Semenanjung Mayalaya, Dan Ada Juga Pegunungan Sulaiman Yang Berada Di Afganistan, Pegunungan Ghat Di India, Dan Juga Ada Pegunungan Bukit Barisan Dan Juga Pegunungan Jaya Wijaya Yang Berada Di Negara Indonesia.

Dataran Tinggi

Di Benua Asia memiliki beberapa dataran tinggi diantaranya adalah, dataran tinggi yang berada di daerah Tiongkok  yaitu Tibet yang merupakan sebagai daratan tinggi terluas dan juga tertinggi yang ada di Dunia, dataran tinggi Dekkan yang berada di daerah India, dataran tinggi Anatoli yang berada di daerah Turki, dataran tinggi Mongolia yang berada di daerah Asia Tengah, dataran tinggi Afganistan, dan ada juga dataran tinggi Sibera. 

Dataran Rendah

Dataran rendah yang ada di Benua Asia diantaranya adalah dataran rendah Pakistan Timur, dataran rendah Siberia, dataran rendah Cina Utara dan Manchuria, dataran rendah Mesopotamia, dataran rendah yang ada di sepanjang Sungai Indocina dan juga Semenanjung Malaka yang berada di Indonesia. dataran rendah Irak, dataran rendah Tiongkok Timur, dan juga dataran rendah yang berada di sebelah timur Laut Kaspia. 

Iklim


Kondisi yang berbeda disetiap negara menyebabkan di setiap negara ini memiliki kondisi iklim yang berbeda pula, kondisi iklim tersebut adalah: 

Iklim Tropis, iklim tropis ini telah terjadi di daerah Asia Tenggara dan juga Asia Selatan. Kemudian untuk Iklim Subtropis, iklim ini telah terjadi di Asia Tenggara dan juga Asia Timur, ada juga Iklim gurun, iklim ini terjadi di daerah Asia Barat dan juga Asia Tengah dan juga Asia Timur. Kemudian untuk Iklim dingin, Iklim dingin ini telah terjadi di kawasan Siberia atau Asia Utara, dan ada juga Iklim sedang yang terjadi di daerah Jepang dan juga Cina. Iklim mediteran, iklim ini telah terjadi di daerah Iran. Kemudian ada juga iklim kutub yang terjadi di daerah kawasan Asia Utara dan ada juga Iklim Pegunungan yang terjadi di daerah dataran tinggi di Tibet sampai di Mongolia.   

Keadaan Penduduk


Keadaan penduduk yang ada di Benua Asia ini sangat lah padat dan merupakan Benua dengan Penduduk terpadat di Dunia. Negara yang paling banyak penduduknya adalah Di negara Tiongkok, India dan juga Negara Indonesia.

Di Benua Asia juga terdapat berbagai macam ras, diantaranya ada ras Mongoloid, ras Negroid dan juga ras Kaukasoid. untuk rasa Negroid ciri-ciri fisiknya adalah kulit hitam, rambut kriting, bibir tebal. Dan untuk ras Kaukasoid ciri – ciri fisiknya adalah memiliki kulit putih dan bermata biru dan untuk ras Mongoloid ini telah diturunkan untuk orang Tiongkok, Melayu, Tahiland, Jepang, Mongolia, Mancu, Korea, Tibet. 

Sejarah Peninggalan


Benua Asia ini memiliki banyak sekali bangunan – bangunan yang bersejarah yang telah di jadikan sebagai keajaiban dunia. Dan juga bangunan bersejarah ini telah di nobatkan oleh UNESCO. Sehingga tempat ini di jadikan sebagai sebuah tempat wisata. Berikut adalah bangunan – bangunan bersejaran tersebut, diantaranya adalah: Tembok Besar Cina, Candi Borobudur, Angkot Wat, Kakbah, Taj Mahal. 

Ada Beberapa Bagian dalam Benua Asia


Di dalam Benua Asia ini telah di bagi kedalam lima kawasan diantaranya adalah:

Kawasan Asia Timur
  • Negara Republik Rakyat Cina, ibukota negara ini adalah Beijing dengan Mata Uangnya adalah Yuan
  • Negara Jepang, ibukotanya adalah Tokyo dengan mata uang yang dimiliki Negara ini adalah Yen
  • Negara Korea Utara ibukotanya adalah Pyongyang dengan mata uangnya adalah Won
  • Negara Korea Selatan ibukotanya adalah Seoul dengan mata uangnya adalah Won
  • Negara Taiwan adalah sebuah negara dengan ibukotanya adalah Taipei dengan mata uangnya adalah Dollar
  • Negara Mongolia ibukotanya adalah Ulan Bator mata uangnya adalah Tugrik
  • Negara Hongkong dengan ibukotanya adalah Hongkong dengan mata uangnya adalah Dollar Hongkong. 

Dalam hal ini Kawasan Asia Timur ini adalah sebuah kawasan yang telah diberi nama dengan Timur Jauh. Karena negara ini teletah di bagian timur yang sabgat jauh. Di Negara cina letaknya di sebuah pegunungan yang memang sangat jauh. 

Kawasan Asia Tenggara
  • Negara Kamboja ibukota dari negara ini adalah Pnom Penk dengan mata uangnya adalah Riel
  • Negara Laos ibukota ibukotanya adalah Vietnam dengan mata uangnya adalah New Kip
  • Negara Myanmar ibukotanya adalah Napydaw dengan mata uangnya adalah Kyat
  • Negara Thailand dengan ibukotanya adalah Bangkok dengan mata uangnya adalah Bath
  • Negara Vietnam ini ibukotanya adalah Hanoi dengan mata uangnya adalah Dong
  • Negara Brunei Darussalam ibukotanya adalah Bandar Seri Begawan dengan mata uangnya adalah Dollar Brunei
  • Negara Filiphina dengan ibukotanya adalah Manila dengan mata uangnya adalah Peso
  • Negara Indonesia ibukotanya adalah Jakarta dengan mata uangnya adalah Rupiah
  • Negara Malaysia ibukotanya adalah Kuala Lumpur dengan mata uangnya adalah Ringgit
  • Negara Singapura ibukotanya adalah Singapura dengan mata uangya adalah Dollar Singapura
  • Negara Timor Leste ibukotanya adalah Dilli dan mata uangnya adalah Dollar Amerika 
Negara yang berada di daerah kawasan Asia Tenggara ini tergabung kedalam anggota ASEAN (Association of South East Asian Nation) kecuali untuk negara Timor Leste. 

Kawasan Asia Selatan
  • Negara Bangladesh adalah sebuah negara dengan beribukotakan Dhaka dengan mata uangnya adalah Taka
  • Negara Afganistan adalah sebuah negara negan ibukotanya adalah Kabul dan mata uangnya adalah Afgani.
  • Negara Bhutan adalah negara dengan ibukotanya adalah Thimpu dengan mata uangnya adalah Ngultrum
  • Negara India adalah ibukotanya adalah New Delhi dengan mata uangnya adalah Rupee
  • Negara Maladewa dengan ibukotanya adalah Male dengan mata uangnya adalah Rufiyaa
  • Negara Nepal dengan ibukotanya adalah Kathmandu dengan mata uangnya adalah Rupee Nepal
  • Negara Pakistan ibukotanya adalah Islamabad dengan mata uangnya adalah Rupee Pakistan
  • Negara Lanke ibukotanya adalah Kolombo dengan mata uangnya adalah Rupee Sri Lanka 

Kawasan Asia Barat
  • Negara Armenia adalah ibukotanya adalah Yereven dengan mata uangnya adalah Dram
  • Negara Azerbaijan ibukotanya adalah Baku dengan mata uangnya adalah Manat
  • Negara Bahrain ibukotanya adalah Baku dengan mata uangnya adalah Manat
  • Negara Siprus ibukotanya adalah Manama dengan mata uangnya adalah Dinar
  • Negara Georgia adalah negara dengan ibukotanya adalah Tiblis dengan mata uangnya adalah Lari Georgia
  • Negara Irak ibukotanya adalah Baghdad dengan mata uangnya adalah Dinar
  • Negara Israel ibukotanya adalah Tel Aviv dan mata uangnya adalah Pound
  • Negara Yordania ibukotanya adalah Amman dengan mata uangnya adalah Dinar
  • Negara Kuwait ibukotanya adalah Quwait dengan mata uangnya adalah Dinar
  • Negara Lebanon ibukotanya adalah Beirut dengan mata uangnya adalah PoundNegara Oman dengan ibukotanya adalah Muscat dan mata uangnya adalah Rial
  • Negara Palestina dengan ibukotanya adalah Gaza dengan mata uangnya adalah Dinar
  • Negara Qatar ibukotanya adalah Doha dengan mata uangnya adalah Riyal
  • Negara Arab Saudi ibukotanya adalah Riyadhi dengan mata uangnya adalah Riyal
  • Negara Suriah ibukotanya adalah Damaskus dengan mata uangnya adalah Pound
  • Negara Turki ibukotanya Ankara dengan mata uangnya adalah Lira
  • Negara Uni Emirat Arab ibukotanya adalah Abu Dhabi dengan mata uangnya adalah Dirham
  • Negara Yaman ibukotanya adalah Sanaa dengan mata uangnya yaitu Imani

Kawasan asia barat ini adalah sebuah kawasan yang sampai sekarang masih tetap terjadi konflik di dunia, yaitu untuk perebutan sebuah wilayah antara Palestina dan juga Israel dan juga berakhir sampai sekarang. 

Kawasan Asia Tengah
  • Negara Iran ibukotanya adalah Teheran dengan mata uangnya adalh Real
  • Negara Kazakhtan ibukotanya adalah Astana dengan mata uangnya adalah Tenge
  • Negara Kirgizstan ibukotanya adalah Bishkek dengan mata uangnya adalah Rubel
  • Negara Tajikistan ibukotanya adalah Dushanbe dengan mata uangnya adalah Rouble
  • Negara Turkmenistan ibukotanya adalah Ashgabat dengan mata uangnya adalah Manat
  • Negara Uzbekistan ibukotanya adalah Tashkent dengan mata uangnya adalah Som

Negara yang berada di kawasan Asia tengah ini termasuk kedalam negara Uni Soeviet dahulu kecuali untuk negara Irak tersebut.

Demikianlah tulisan mengenai Nama Negara, Keadaan Alam, Iklim, dan Keadaan Penduduk di Benua Asia. Semoga dengan adanya tulisan ini bisa menambah wawasan dan juga pengetahuan bagi segenap pembaca. Trimakasih.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "50+ “BENUA ASIA” Nama Negara, Keadaan Alam, Iklim, dan Keadaan Penduduk LENGKAP"

Posting Komentar