15+ Daerah Penghasil Jahe Terbesar di Indonesia Lengkap

Daerah Penghasil Jahe di Indonesia


FaktaDaerah.Com- Jahe adalah salah satu jenis tanaman yang tumbuh baik di Indonesia, tanaman ini memang cocok untuk dibudidayakan di berbagai wilayah. Adapun fungsi atau kegunaan tanaman jahe misalnya saja untuk obat-obat tradisional atau obat yang dikelola dengan modern. Dalam data yang telah kami temukan, beberapa daerah di Indonesia adalah penghasil tanaman jahe yang terbaik.
Baca Juga: 12+ DAERAH Penghasil Vanili Terbesar di Indonesia Lengkap

Daerah Penghasil Jahe di Indonsia


Berikut inilah beberapa wilayah di Indonesia yang menghasilkan Tanaman Jahe.
  1. Kabupaten Temanggung
  2. Kabupaten Bogor
  3. Tasikmalaya
  4. Daerah Sukabumi, Provinsi Jawa Barat
  5. Ngawi
  6. Kabupaten Nganjuk
  7. Kabupaten Ponorogo, Provinsi Jawa Timur
  8. Wonosobo
  9. Kabupaten Magelang
  10. Kabupataten Karanganyar
  11. Daerah Wonogiri, Provinsi Jawa Tengah
  12. Provinsi Lampung, khususnya ada di Kabupaten Lampung Tengah
  13. Kota Medan, Provinsi Sumatra Utara
  14. Provinsi Sulawesi Tengah
  15. Provinsi Sulawesi Tenggara
Daerah Penghasil Jahe Terbesar di Indonesia pada umumnya masih dibudidayakan oleh beberapa petani yang ada di Pulau Jawa maka hal ini pantas jika wilayah yang ada di Pulau Jawa adalah wilayah dengan penghasil Jahe yang berkulitas tinggi, bahkan tidak hanya jahe yng ikut dibudidayakan, ada kencur, temu lawak, dan berabagai tanaman yang difungsikan sebagai obat tradisional lainnya.

Demikianlah setidaknya Info Daerah Penghasil Jahe di Indonesia semoga dengan adanya informasi ini dat menjadi wawasan dan juga pengetahuan pembaca dalam memahami berbagai postensi pertanian yang ada di Indonesia.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "15+ Daerah Penghasil Jahe Terbesar di Indonesia Lengkap"

Posting Komentar